Posted by : Unknown Senin, 26 November 2012



Pada artikel saya yang lalu saya memposting tentang Cara Installasi Windows 7. Kali ini saya akan sedikit share kembali mengenai cara mengubah jenis font yang ada pada Windows 7. Saya cuma sedikit share mengenai cara mengubah jenis font tersebut, nanti temen-temen bisa mengembangkan sendiri dengan banyak variasi.

Langsung saja kita mulai, dengan langkah-langkah sbb :



1. Klik kanan pada tempat kosong pada desktop, lalu pilih Personalize,

2. Klik Windows Color pada bagian bawah,






3. Di jendela berikutnya silakan klik Advanced appearance settings,







4. Setelah itu akan muncul lagi jendela Window Color and Appearance, silakan pada bagian item teman2 ganti dengan icon,















5. Pada bagian bawah item, silakan ganti font, ukurannya, warna dan yang lainnya sesuka hati kita.





6. Klik Apply untuk mengganti dan OK untuk mengakhirinya.

Semoga bisa bermanfaat buat kita semua. ^_^

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Cari Blog

Label

Statistic

Like Facebook Kami yaa ^_^

- Copyright © 2013 Yudhi Zone -